Pengertian Determinan Matriks Meliputi Sifat-Sifat, dan Contoh Soal Secara Lengkap
Table of Contents
Pengertian Determinan Matriks
Determinan ialah sebuah nilai yang dapat di hitung dari unsur suatu matriks persegi. Determinan matriks A ditulis dengan tanda det( A ), det A, atau | A |. Determinan dapat di anggap sebagai faktor penskalaan transformasi yang digambarkan oleh matriks.Baca Juga: Sumber Daya Ekonomi Meliputi Penjelasan, Jenis dan Contohnya Secara Lengkap
Determinan Matriks Ordo 2 x 2
Apabila matriksnya berbentuk 2 x 2, maka rumus untuk mencari determinan ialah :Nilai determinan A di simbolkan dengan | A | , cara menghitung nilai determinan A dapat di lihat seperti cara yang di bawah ini :
Determinan Matriks Ordo 3 x 3
Matriks Ordo 3 ialah matriks bujur sangkar dengan banyaknya kolom dan baris sama dengan tiga. Bentuk umum matriks ordo 3 yakni seperti cara yang di bawah ini :Apabila matriksnya berbentuk 3 x 3 matrix A, maka rumus untuk mencari determinan ialah :
Determinan Matriks n x n
Rumus Leibniz untuk mencari determinan matriks n x n ialah seperti berikut ini :Metode eliminasi Gauss juga dapat di pakai. Sebagai contohnya ialah determinan matriks berikut ini :
Metode eliminasi Gauss |
Di sini, B diperoleh dari A dengan cara menambahkan −1/2x baris yang pertama dengan baris yang kedua, sehingga det( A ) = det( B ).
C diperoleh dari B dengan menambahkan kolom pertama dengan kolom ketiganya, sehingga det( C ) = det( B ). Sementara itu, D di dapat dari C dengan cara menukar kolom kedua dan kolom ketiga, sehingga det( D ) = −det( C ).
Determinan matriks segitiga D merupakan hasil dari perkalian diagonal utamanya yaitu ( −2 ) . 2 . 4,5 = −18. Maka dari itu det( A ) ialah = −det( D ) = +18.
Nah yang akan kita bahas selanjutnya ialah cara untuk menyelesaikan sebuah persamaan linear 2 variabel dengan menggunakan konsep determinan.
Sifat – Sifat Determinan Matriks
Ada beberapa sifat – sifat determinan matriks, yaitu diantarannya:
1.
Apabila semua elemen dari salah satu baris atau kolom sama dengan nol,
maka determinan matriks tersebut adalah nol. Perhatikan contoh berikut:
2.
Apabila semua elemen dari salah satu baris atau kolom itu sama dengan
elemen-elemen baris atau kolom lain, maka determinan matriks tersebut
adalah nol.
Perhatikan contoh berikut:
3.
Apabila elemen-elemen salah satu dari baris atau kolom adalah merupakan
kelipatan dari elemen-elemen baris atau kolom lain maka determinan
matriks tersebut adalah nol.
Perhatikan contoh di bawahberikut:
Contoh Soal Determinan Matriks
Soal No. 1Hitunglah berapa nilai determinan dari matriks ordo 2 x 2 berikut ini :
Jawaban untuk matriks ordo 2 x 2 di atas ialah seperti berikut ini :
Soal No. 2
Hitunglah berapa nilai determinan dari matriks ordo 2 x 2 berikut ini :
Jawaban untuk matriks ordo 2 x 2 di atas ialah seperti berikut ini :
Soal No. 3
Hitunglah berapa nilai determinan dari matriks ordo 3 x 3 berikut ini :
Jawaban untuk matriks ordo 3 x 3 di atas ialah seperti berikut ini :
det( A ) = ( 2 . 4 . 1 ) + ( 3 . 3 . 7 ) + ( 4 . 5 . 0 ) – ( 4 . 4 . 7 ) – ( 2 . 3 . 0 ) – ( 3 . 5 . 1 )
= ( 8 ) + ( 63 ) + ( 0 ) – ( 112 ) – ( 0 ) – 15
= – 56
Jadi, nilai determinan dari matriks ordo 3 x 3 di atas ialah = – 56.
Baca Juga: Jenis Jenis Banjir - Pengertian , Penjelasan, Penyebabnya , Dampak, Antisipasi Banjir dan Banjir Terparah di Dunia dan Indonesia
Penelusuran yang terkait dengan Determinan Matriks
- determinan matriks 2x2
- determinan matriks 4x4
- sifat determinan matriks
- determinan matriks 2x3
- invers matriks 3x3
- nilai a jika determinan matriks sama dengan 70 adalah
- determinan matriks diagonal
- invers matriks 2x2
Post a Comment